Aku Padamu歌词由Christian Chaezar Lusikooy&KEBON28演唱,出自专辑《Aku Padamu》,下面是《Aku Padamu》完整版歌词!
Aku Padamu歌词完整版
Kisah bermula aku dan dia
Terjebak dalam kata kata
Dari puisi cinta yang terucapkan
Lewat melodi ditengah hujan
Tiada yang bisa memilih
Dengan siapa kita akan arungi hidup ini
Tuhan yang tahu kisah ini kan kemana bawa kita temukan cinta sejati
Kisah bermula aku dan dia
Terjebak dalam kata kata
Dari puisi cinta yang terucapkan
Lewat melodi ditengah hujan
Tiada yang bisa memilih
Dengan siapa kita akan arungi hidup ini
Tuhan yang tahu kisah ini kan kemana bawa kita temukan cinta sejati
reff
Aku padamu engkau padanya
Melawan takdir cinta mengukir cerita
Engkau padaku dia padanya
semoga kelak bersatu dalam cinta
Engkau padaku dia padanya
semoga kelak bersatu dalam cinta
Aku padamu engkau padanya
Melawan takdir cinta mengukir cerita
Engkau padaku dia padanya
semoga kelak bersatu dalam cinta
Aku padamu engkau padanya
Melawan takdir cinta mengukir cerita
Engkau padaku dia padanya
semoga kelak bersatu dalam cinta
Engkau padaku dia padanya
semoga kelak bersatu dalam cinta