Bulan Sabit歌词由YOGY ANUGRAH演唱,出自专辑《Bulan Sabit》,下面是《Bulan Sabit》完整版歌词!
Bulan Sabit歌词完整版
Kaulah sinarku dipagi hari
sejukkan hati yang resah
canda tawamu buatku lebih baik
tak pernah bosan dengar ceritamu
seperti cahaya hangatkan hidupku
senyum ceria yang kau bawa
dalam setiap langkah kucoba rasakan
dan kumengerti kutak sendiri lagi
Reff:
Bulan sabit yang katanya indah
namun aslinya dia kesepian
Bulan sabit separuh sukmanya hilang
kau datang lengkapi sempurnakan jiwanya
Dalam matamu kutemukan harapan
hadirmu selalu menenangkan
kau bawakan sinar sisihkan gelapku
dalam bisikmu kurasa kehangatan
bersinar dan menghilang seperti senja
kutak ingin kau begitu
terlalu lelah kurasakan luka
tetaplah datang melengkapi jiwaku