Jagalah Dia歌词由Topik Neo演唱,出自专辑《Jagalah Dia》,下面是《Jagalah Dia》完整版歌词!
Jagalah Dia歌词完整版
Malam ini ku sendiri
Dan tiada yang menemani
Ingin rasanya berada disampingnya
Namun ku tak bisa
Saat dia menangis
Saat dia merindukan ku
Tuhan tolong lindungi dia
Saat gelap datang
Jagalah Dia
Saat ku tak berada
Disampingnya
Temani Dia
Saat ku tak bisa
Di dekatnya
Jagalah Dia
Saat ku tak berada
Disampingnya
Temani Dia
Saat ku tak bisa
Di dekatnya
Jagalah Dia...
Saat ku tak berada
Disampingnya
Temani Dia...
Saat ku tak bisa
Di dekatnya
Lindungi dia,
Dan menjaga nya
Saat dunia terasa berat
Ketika langit tak lagi cerah
Tuhan izinkan Aku
Melindungi, menjaga dia
Oh.... oh....
Oh....oh....
Saat ku tak berada
Disampingnya
Temani Dia
Saat ku tak bisa
Di dekatnya
Lindungi dia,
Dan menjaga nya
Saat dunia terasa berat
Ketika langit tak lagi cerah
Tuhan izinkan Aku
Melindungi, menjaga dia