Mengudara歌词由Andri PDN演唱,出自专辑《Mengudara》,下面是《Mengudara》完整版歌词!
Mengudara歌词完整版
Jeans biru
Duduk di rumput
Sepatu kets
Warna hitam-putih
Berduaan
Rayakan rasa
Dan tiba-tiba
Kau dan aku menghilang
Mengudara, terbang yang teramat tinggi
Kita lampaui kaku logika diri
Kita rangkai bunga warna-warni di hati
Aku berharap rasa ini tak pernah mati
Nikmati lirik lagu cinta
Romantic rock 60-an
Berduaan rayakan rasa
Dan tiba-tiba
Kau dan aku menghilang
Mengudara, terbang yang teramat tinggi
Kita lampaui kaku logika diri
Kita rangkai bunga warna-warni di hati
Aku berharap rasa ini tak pernah mati
Mengudara, terbang yang teramat tinggi
Kita lampaui kaku logika diri
Kita rangkai bunga warna-warni di hati
Aku berharap rasa ini tak pernah mati