Suara Hati歌词由Hirata演唱,出自专辑《Suara Hati》,下面是《Suara Hati》完整版歌词!
Suara Hati歌词完整版
Apa kau tak pernah berfikir bahwa aku yang slalu ada untukmu
Kemanakah dirimu, tolong perhatikan lah diriku
Namun mengapa hanya slalu
Dia yang ada di fikiran mu
Kau slalu memikirkannya
Sepanjang waktu
Andai kau tau
Isi hatiku..
Reff:
Bisakah kau mendengar suara hati ku
Terus memanggil dirimu
Dan ku tak pernah mau
Jauh dari sisi mu
Jauh dari mu
Ku mencintaimu slalu
Ohhh, wahai Dewi ku..