Di Ujung Senja歌词由Taksu演唱,出自专辑《Resilensi (Explicit)》,下面是《Di Ujung Senja》完整版歌词!
Di Ujung Senja歌词完整版
Di ujung senja
Disaat itu kita sedang berdua
Kau menatap ku menatapmu juga
Melepas rindu setelah sekian lama
Kita akan berjumpa
Aku bernyanyi
Kau menari bagai bidadari
Tersenyum manis di hadapanku
Oh, indahnya
Tak perlu di jelaskan
Betapa ku mencintai dirimu
Ya cuma kamu
Aku bahagia
Semesta juga ikut merasakannya
Berbahagia bersama
Semua yang telah terjadi
Ya terjadi saja
Tetaplah di sampingku
Tetaplah seperti ini
Karena kau terlahir hanya untukku
Ya untukku
Ya untukku
Tak perlu dijelaskan
Betapa ku mencintai dirimu
Ya cuma kamu
Aku bahagia
Semesta juga ikut merasakannya
Berbahagia bersama
Tak perlu dijelaskan
Betapa ku mencintai dirimu
Ya cuma kamu
Aku bahagia
Semesta juga ikut merasakannya
Berbahagia bersama
(Yeah, yeah, yeah, yeah, yeah)
(Yeah, yeah, yeah, yeah, yeah)