Janji Kita歌词由Shiby演唱,出自专辑《Janji Kita》,下面是《Janji Kita》完整版歌词!
Janji Kita歌词完整版
Disela waktu yang pernah terjadi
takkan mungkin bisa terulang kembali
meski Telah kucoba mengukir jejak hujan angan
hela nafas yang selalu kuhadirkan
hanya untukmu janji kita mau
takkan pernah cahaya
mengalahkan sinar hatiku
reff
ho.....yakin kita mampu
mencari jalan itu
tuk kita bertemu meski dalam khayal
kegelapan mimpi
dan kaupun tau rasa lara
ku tempuh untuk semua
cinta yang selalu coba
tuk bertahan meski nafas telah lama pergi
janji kita......