NAK歌词由FORCY SYABANA&Nufus演唱,出自专辑《NAK》,下面是《NAK》完整版歌词!
NAK歌词完整版
Nak, ucapku bergetar
Selamat datang ke dunia
Segala doa terbaik hanya untukmu
dari kami orangtuamu
Nak Maaf jika kami belum bisa
Berikan semua yang kau minta
Tapi percayalah hidupmu kan menarik
Layaknya film layar kaca
Dari ibumu yang tak ingin kau kenapa napa
Dari ayahmu yang tak ingin kau tak bisa apa apa
Cepatlah besar cepatlah berkobar
Tegak hadapi dunia
Angkat kepala busungkan dada
Tinjulah angkuhnya dunia
Semua kan baik baik saja
Nak Maaf jika kami belum bisa
Berikan semua yang kau minta
Tapi percayalah hidupmu kan menarik
Layaknya film layar kaca
Dari ibumu yang tak ingin kau kenapa napa
Dari ayahmu yang tak ingin kau tak bisa apa apa
Dari ibumu yang tak ingin kau kenapa napa
Dari ayahmu yang tak ingin kau tak bisa apa apa
Cepatlah besar cepatlah berkobar
Tegak hadapi dunia
Angkat kepala busungkan dada
Tinjulah angkuhnya dunia
Cepatlah besar cepatlah berkobar
Tegak hadapi dunia
Angkat kepala busungkan dada
Tinjulah angkuhnya dunia
Semua kan baik baik saja
Semua kan baik baik saja
Semua kan berakhir bahagia