Yang Pernah Bersinar歌词由COKI & The Blur Ambience演唱,出自专辑《Marsmellow》,下面是《Yang Pernah Bersinar》完整版歌词!
Yang Pernah Bersinar歌词完整版
Kau beri padaku sebuah cinta
Dan untuk selamanya akan kukenang
Dan kini kau pergi tinggalkan aku
Tinggalkan semua kenangan kita
Kau hal terbaik dalam hidupku
Yang tak pernah bisa aku lupakan
Dan kini kau pergi tinggalkan luka
Tinggalkan ruang yang tak bisa aku isi
Dinda kan selalu ada kau di hatiku
Engkaulah cahaya yang dulu pernah bersinar
Penerang dalam hidupku
Selalu ada kau di hatiku
Engkaulah cahaya yang dulu pernah bersinar
Penerang dalam hidupku