Tangisan Hati歌词由Seven Minds演唱,出自专辑《Tangisan Hati》,下面是《Tangisan Hati》完整版歌词!
Tangisan Hati歌词完整版
"TANGISAN HATI"
Terdiam Ku Disudut Kamar
Mereungkan Kisah
Tentang Hidupku Yang Begitu Kelam
Kurasakan Letih Pada Otakku
Memikirkan Dirimu
Yang Telah Tinggalkanku Disini Sendiri
Kau Buatku Menangis
Kau Remukan Hati Ini Lagi
Kuingin Engkau Pergi
Pergilah Jauhi Diriku
Dan Enyahlah Dari Hadapanku
Ambil Semua Rasa Cintaku
Yang Kuberikan Hanya Untukmu
Kau Buatku Menangis
Kau Remukan Hati Ini Lagi
Kuingin Engkau Pergi
Terdiam Ku Disudut Kamar
Mereungkan Kisah
Tentang Hidupku Yang Begitu Kelam
Pergilah Jauhi Diriku
Dan Enyahlah Dari Hadapanku
Ambil Semua Rasa Cintaku
Yang Kuberikan Hanya Untukmu
Pergilah Jauhi Diriku
Dan Enyahlah Dari Hadapanku
Ambil Semua Rasa Cintaku
Yang Kuberikan Hanya Untukmu