Arti Cinta歌词由Shena Malsiana演唱,出自专辑《Fragmen》,下面是《Arti Cinta》完整版歌词!
Arti Cinta歌词完整版
Bercerita tentang cinta
Dua sosok tergambar
Cerita yang tak sempurna
Tak jadikan ku kecewa
Mereka yang s'lalu kokoh dalam doaku
Tak ada yang bisa
Mengubah takdirnya bersama
Padaku mereka cerminkan arti cinta
Sesak dalam perdebatan
Tak hadirkan perpisahan
Di sela kerut wajahnya
Bersaksi kesetiaan
Mereka yang s'lalu kokoh dalam doaku
Tak ada yang bisa
Mengubah takdirnya bersama
Padaku mereka cerminkan arti cinta
Takkan ada oooh~
Yang hancurkan oooh~
Ketulusan oooh~
Dan bergenggaman
Melebur suka
Takkan ada
Yang hancurkan
Ketulusan
Selama dua menyatu
Kelam dan gelap tak pengaruh
Padaku mereka cerminkan arti cinta
Hatiku tak perlu bertanya
Cinta s'lalu tau kemana jawabnya
Hatiku tak perlu bertanya
Cinta s'lalu tau kemana jawabnya