DUNIA TAK SELAMANYA KEJAM (Remastered 2024)歌词由Awaniku演唱,出自专辑《DUNIA TAK SELAMANYA KEJAM (Remastered 2024)》,下面是《DUNIA TAK SELAMANYA KEJAM (Remastered 2024)》完整版歌词!
DUNIA TAK SELAMANYA KEJAM (Remastered 2024)歌词完整版
{Verse 1}
Dulu...
Aku merasa dunia begitu kejam padaku.
Apa salahku hingga tak boleh bersamamu.
Kita tak boleh bersama.
Meski kita saling Cinta.
{Verse 2}
Kita tak pernah direstui tuk bersama.
Dengan alasan yang tak masuk logika kita.
Orang tua tak pernah sama tentang kita.
Dan kita berpisah...
{Chorus}
Semua telah berlalu.
Kini kau ada di depanku.
Dengan rasa yang sama.
Meski kita telah berbeda.
...
Aku kini sudah berdua.
Dan kau tak lagi dengannya.
...
Dunia tak selamanya kejam.
...