Introduce歌词由Mowza演唱,出自专辑《Introduce》,下面是《Introduce》完整版歌词!
Introduce歌词完整版
2024 aku buka salam sapa
bawa nama baru tapi jangan tanya siapa
kutekuni bidang ini dari SMA
maka kini ku sarjana sebut S, Emce
yes ini MOWZA tetap aman sentosa
ya kalo nanti jumpa jangan lupa kita tos aah
masih suka soda kasih tinggal noda
nikmati hidup yang berputar layaknya roda
kau tergoda goda tanpa musik gado gado
lagu bagai tola tola bukan bunyi lato lato
suka nona nona yang rasanya nano nano
main pake otak otak bikin lawan tako tako
aku Tulis lirik dan ku ucap bagai mantra
mreka Sindir halus main aman gaya sutra
aku tetap sama jangan coba usik
hanya ganti nama bukan ganti gaya musik
Anggap aku paling lemah macam pion dalam catur
jadi tak perlu engkau tanya kenapa ku tak akan mundur
belasan tahun hingga kini tetap ucap syukur
enemy anggap tolak ukur tetapi masih tolak akur
ah silahkan kau reject rezeki ku tlah diatur
tak mengemis respect hanya karna isi dapur
tabur tuai itu ada
ku tabung setiap karya dan kurilis sbagai tanda
aku masih ada ni
circle masih tetap G
banyak orang benci hanya karna aku gemini
aku pun tak peduli tetap ciptakan seni
agar berguna untuk isi rumah yang ku huni
kadang blakang layar kadang maju depan layar
bukan keringat tetapi skillku yang di bayar
kapalku berlayar tak mau menepi
kau harap ku berhenti coba bangun dari mimpi